
Seperti yang kita ketahui bahwa HP membutuhkan kelengkapan lainnya untuk menunjang penggunaan secara maksimal. Salah satunya aksesoris yang dikeluarkan oleh brand Xiaomi ini, harga Xiaomi Mi Mix 4 untuk aksesorisnya cukup terjangkau.
Bagi kamu pengguna seri ini tidak perlu merasa khawatir mendapatkan aksesorisnya. Berikut inilah kelengkapan aksesoris dari Xiaomi dengan seri Mi Mix 4 untuk kamu:
1. Casing Imak Shockproof S untuk Xiaomi Seri Mi Mix 4
Jenis casing ini ke soft case yang menggunakan bahan premium TPU dan sangat fleksibel. Pada case ini tersedia 4 Corners Cushioning Airbags dengan harga jual Rp 99.000.
Case sudah meng-cover keseluruhan punggung HP dengan sempurna. Terlebih pada setiap bagian ujung HP terdapat bagian yang menonjol yang memberi perlindungan untuk HP agar tidak terjadi kerusakan.
2. Nillkin Hard Case untuk Xiaomi Seri Mi Mix 4
Berbeda dengan penggunaan hard case ini yang mempunyai tekstur lebih keras. Terkadang pemasangan ke HP juga sedikit lebih susah.
Akan tetapi hard case justru menjaga HP lebih aman agar tidak mudah tergeser dari case. Bahan yang digunakan dari nylon fiber dengan harga Rp 135.000.
3. Hifi Tempered Glass untuk Layar Xiaomi Seri Mi Mix 4
Bahan yang digunakan pada tempered glass ini yakni ultra thin thickness. Tempered glass ini mempunyai screen protection yang lengkap dengan fitur menariknya seperti halnya ultra clear.
Selain itu juga terdapat special coasting resist oil yang gunanya untuk melindungi dari adanya sidik jari ataupun minyak. Kamu bisa mendapatkannya dengan harga Rp 25.500.
4. Baterai Xiaomi Seri Mi Mix 4
Baterai yang disediakan secara original ini membantu ketahanan HP lebih lama. Baterai ini dibanderol dengan harga Rp 237.500.
5. Flip Cover untuk Xiaomi
Ketersediaan flip cover keren ini sayangnya belum tersedia untuk seri Mi Mix 4 namun baru Mi 4. Bahan kulit premium yang dibawanya ini bisa melindungi HP dari goresan dan debu.
Selain itu soft jelly case ini cukup lentur dan tetap nyaman ketika dibawa.
Demikianlah beberapa aksesoris dan harga Xiaomi Mi Mix 4. Aksesoris pendukung ini memungkinkan untuk melindungi HP.